Bansos PKH Tahap 4 Oktober Akan Dicairkan Tiga Kali Lipat

Kementerian Sosial RI akan kembali melakukan penyaluran bansos Program Keluarga Harapan (PKH) untuk tahap 4 Oktober tahun 2020. Pencairan akan di lakukan dalam minggu ini untuk seluruh Keluarga Penerima Manfaat (KPM) PKH yang telah dilakukan pemutakhiran datanya sesuai hasil Final Closing (FC) tahap 4 tahun 2020. 

Bansos PKH Tahap 4 Oktober Akan Dicairkan Tiga Kali Lipat

Sebagaimana diketahui, untuk tahap 4 tahun 2020 ini bansos PKH akan kembali dicairkan dengan sistem pembagian per triwulan, ini berbeda dengan tahap 3 sebelumnya yang dilakukan pencairan perbulan sesuai dengan arahan dari Kementerian Sosial mengenai pemberiaan bantuan PKH di masa masa menghadapi pandemi Covid-19. Di bulan Oktober ini KPM PKH akan menerima bantuan sekaligus untuk periode bulan Oktober, Nopember dan Desember.

Penyaluran tahap 4 Oktober ini juga ada penambahan kategori pada komponen Kesehatan yang semula ibu hamil dan anak usia dini menjadi ditambah keluarga pasien tuberkulosis. 

Adapun Indeks bantuan dan Faktor Penimbang bansos PKH triwulan tahap 4 tahun 2020 adalah sebagai berikut :

Bansos PKH Tahap 4 Oktober Akan Dicairkan Tiga Kali Lipat

Untuk penyaluran bansos PKH tiap daerah berbeda-beda bank penyalurnya. Penyaluran Bansos PKH disalurkan oleh beberapa Bank yang tergabung dalam Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) yaitu Mandiri, BRI, BNI dan BTN.

Untuk penerima bansos PKH yang bermasalah dengan pencairan dana PKH, Kementerian Sosial telah menyediakan kontak center PKH di nomor hotline 1500-299 yang bisa digunakan untuk melapor jika terjadi gagal transaksi atau saldo nol atau untuk mempermudah KPM bisa mempertanyakan langsung ke pendamping PKH yang mendampingi wilayah anda terkait kepastian jadwal penyaluran dan permasalahan gagal transaksi. 

Semoga bermanfaat, silakan dishare untuk semua.

Mari bergabung dengan FansPage kami di Facebook :

https://www.facebook.com/Berbagidesa/

0 Response to "Bansos PKH Tahap 4 Oktober Akan Dicairkan Tiga Kali Lipat"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel